
Kelebihan dalam bentuk Kornet:
1. Tetap sesuai syariah ber-qurban. hewan qurban dipotong dalam 3 hari tasyrik
2. masa penyebaran daging qurban tahan lama (3 tahun), tapi tetap bebas bahan pengawet karena proses steril
3. bisa langsung disantap tanpa harus dimasak, sudah diberi bumbu.
4. Halal
Lainnya Klik disini